Tinggalkan Komentar Anda


Wednesday, September 26, 2012

Fasilitas Kesehatan Dikecamatan Tehoru

Pemerintah saat ini diharapkan mampu memberikan fasilitas kesehatan yang berkualitas dan terjangkau untuk masyarakat. Pembangunan pukesmas yang memadai dapat membantu masyarakat untuk mendapatkan fasilitas kesehatan yang murah dan jarak yang  terjangkau. 

Sebagai rujukan masyarakat untuk berobat jalan di Kecamatan Tehoru. Fasilitas kesehatan tertinggi adalah puskesmas pembantu yaitu mencapai 61,54 %,  hal ini mengindikasikan bahwa fasilitas tersebut banyak dipilih karna cukup mudah di jangkau dan biaya berobat dikeluarkan relatif murah.

                                         gambar : Puskesmas kec. Tehoru

Presentasi tenaga kesahata di kecamatan Tehoru dapat dikatakan sangkat berfariasi dapat dilihat pada tahun 2008 persentasi dokter 30,00 %, akan tetapi pada tahun 2010 menjadi 00,00 %, sedangkan perawat umum pada tahun 2008 adalah 50,00 %, persentasinya meningkat di tahun 2010 menjadi 70,90 % atau dapat dikatakan jumlah perawat umum meningkat dalam 3 tahun terakhir.

                                         gambar : Puskesmas kec. Tehoru dari samping

Posyandu yang didirikan pemerintah mampu memberikan kontribusi yang maksimal dalam meningkatkan tingkat gizi belita. Meski ada beberapa desa di kecamatan Tehoru yang tidak memiliki fasilitas kesehatan seperti puskesmas ataupun puskesmas pembantu.





sumber  : 
               1.   Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Maluku Tengah.
               2.   Koordinator Statistik Kecamatan Tehoru.

0 komentar:

Post a Comment